Kontingen Pesparani Katolik Maluku Optimis Kembali Menoreh Kesuksesan
LP3KN.or.id - Kontingen Provinsi Maluku peraih Juara Umum yang mendulang lima emas pada ajang Pesta Paduan Suara Gerejani (Pesparani) Katolik Nasional II di Kupang, Nusa Tenggara Timur tahun 2022, memastikan diri telah bersiap dengan baik untuk kembali menoreh...
Kantor Wilayah Perwakilan Agama Katolik DI Yogyakarta Siap Mendukung LP3KD Sukseskan Pesparani III
Lp3kn.or.id, Yogyakarta - Kanwil Kementerian Agama DI Yogyakarta melalui Bimas Katolik menyelenggarakan Rapat Koordinasi Pengurus Lembaga Pembinaan dan Pengembangan Pesta Paduan Suara Gerejani Katolik Daerah Istimewa Yogyakarta (LP3KDIY) perdana di tahun 2023. "Rapat ini selain mendengarkan masukan dan...
Menteri Agama RI menyambut baik pendirian LP3KN
Ketua dan Pengurus LP3KN bersama Dirjen Bimas Katolik, Bapak Eusabius Binsasi, melakukan audiensi kepada Menteri Agama RI Bapak Lukman Hakim Saifudin (13/4) melaporkan hasil Rakornas I yang sudah diselenggarakan dan dihadiri oleh LP3KD di Bali , dimana hal...